Informasi tentang kesehatan merupakan sebuah hal yang dirasa cukup penting untuk semua masyarakat. Bisa dibayangkan saja kita ketinggalan informasi tentang kesehatan apa yang akan terjadi pada kehidupan kita??
Namun saat ini informasi kesehatan bisa dengan mudah kita dapatkan, salah satunya dengan menggunakan media sosial. Dan akhir-akhir ini juga telah muncul sebuah aplikasi kesehatan terbaru yang siap membagikan informasi seputar kesehatan kepada kita semua.
Aplikasi kesehatan tersebut adalah SehatQ.com. Tidak hanya informasi seputar kesehatan, dalam aplikasi tersebut anda juga bisa melakukan konsultasi dengan dokter spesialisnya hingga membuat janji dengan dokter tersebut. Selain itu, jika anda membutuhkan obat, anda juga bisa melakukan pembelian langsung disana.
Seperti halnya toko obat dalam dunia nyata, toko SehatQ.com juga menyediakan berbagai macam kebutuhan kesehatan. Selain itu, anda juga bisa mengunjunginya kapan saja anda inginkan. Toko SehatQ ini hampir sama seperti apotek jika dalam offlinya.
Tidak hanya menjual aneka obat-obatan saja, namun dalam toko ini juga menyediakan berbagai macam kebutuhan lainnya yang diperlukan oleh masyarakat luas. Nah, berikut ini akan kami paparkan beberapa produk yang bisa anda dapatkan di toko SehatQ.
Kebutuhan Kesehatan
Banyak sekali jenis alat kesehatan yang seharusnya dimiliki oleh masyarakat agar bisa mengetahui kondisi setiap harinya. Untuk itu anda sebaiknya perlu memiliki alat kesehatan untuk melakukan pengecekan kesehatan anda, seperti alat cek gula darah, alat cek tensi darah dan lain sebagainya.
Tersedia Aneka Vitamin dan Suplemen
Melalui toko SehatQ ini anda tidak hanya bisa membeli obat-obatan, karena disana juga menyediakan berbagai jenis vitamin dan juga suplemen yang bisa mendukung kesehatan anda. Jangan sampai kesibukan anda membuatanda lalai dengan kesehatan anda dan setelah sakit baru anda menyadarinya.
Kebutuhan Ibu dan Bayi
Sama halnya dengan apotek, dalam toko SehatQ ini anda juga bisa menemukan kebutuhan ibu dan bayi. Jadi jika anda setelah baru saja melahirkan atau ada saudara anda yang baru saja melahirkan, maka anda sudah tidak perlu khuatir lagi dimana membeli keperluannya. Disini juga menyediakan berbagai kebutuhan seperti susu bayi, ibu menyusui hingga tas bayi yang digunakan untuk perjalanan.
Produk Kecantikan
Dalam halaman toko SehatQ ini anda juga bisa menemukan berbagai jenis produk kecantikan yang mungkin anda butuhkan. Anda juga tidak perlu merasa khuatir tentang ke aslian dari produk kecantikan tersebut, karena semua barang yang dijual dalam toko tersebut sudah terjamin keamanannya.
Produk Perawatan Wajah dan Tubuh
Dalam memilih produk perawatan wajah dan tubuh pastinya anda harus lebih berhati-hati, karena jika tidak bisa menjadi bahaya untuk diri anda sendiri. Namun anda tidak perlu merasa khuatir karena produk-produk yang dijual dalam toko SehatQ sudah terjamin keamanannya.
Itulah sekilas informasi tentang toko SehatQ. Anda bisa mencari produk-produk yang anda butuhkan disana tanpa perlu merasa ragu tentang keamanannya, karena semua produk yang dijual disana sudah lulus BPOM.
Semoga artikel ini bisa bermanfaat untuk anda semua. Yuk mulai perhatikan kesehatan anda, semuanya sudah bisa anda dapatkan dengan mudah melalui SehatQ.com